Maret 2017, Santa Clara, Amerika Serikat – WeTrust, sebuah platform blockchain Ethereum yang bertujuan untuk inklusi keuangan untuk masyarakat/komunitas luas telah mengumumkan peluncuran produk Trusted Lending Circles yang pertama pada ruang kripto. Platform bantuan timbal balik yang berbasis blockchain ini, memanfaatkan kontrak cerdas untuk memungkinkan orang untuk membuat sebuah Rosca (Arisan) dengan sekelompok rekan/teman yang terpercaya untuk membantu satu sama lain.
Baca juga: OpenLedger DC Luncurkan Fundraiser Sebuah Terobosan Start-up Crypto Dan Internet Koin
Trusted Lending Circles merupakan yang pertama di antara banyak produk WeTrust yang belum diluncurkan. Menerapkan konsep Rosca di Ethereum blockchain untuk membuat kepercayaan, transparan, investasi masyarakat atau grup tertentu yang berorientasi dan sistem bantuan timbal balik. Trusted Lending Circles yang menyediakan sistem Rosca, dapat dimanfaatkan oleh Anda dan teman-teman dekat serta keluarga Anda. Produk dan fitur yang lainnya juga termasuk nilai kredit, ROSCA skala besar, pinjaman/kredit secara langsung dan terpercaya serta asuransi. Dengan produk dan fitur yang berdasarkan blockchain, WeTrust bertujuan untuk memberikan jasa keuangan alternatif lebih dari 2 miliar orang dewasa yang tidak memiliki rekening bank di seluruh dunia.
Bagaimana Cara Kerja Trusted Lending Circles?
WeTrust saat ini masih membatasi ruang geraknya pada masyarakat cryptocurrency. Setelah preseden ini ditetapkan untuk ROSCA berdasarkan blockchain, platform ini akan diperluas ke komunitas lain dengan mengintegrasikan stablecoin untuk kepentingan mereka dalam menggunakan mata uang fiat yang stabil.
“Kami membayangkan sebuah sistem di mana jasa keuangan telah selaras dengan kepentingan user/pemegang polis, dan produk keuangan penting yang disediakan dengan harga yang wajar untuk pengguna dan pemegang polis. Kami sedang membangun WeTrust untuk memecahkan masalah ini.”
Trustcoin Crowdsale
WeTrust telah mengumumkan peluncuran crowdsale Trustcoin (TRST) mulai 2 Maret 2017 lalu. Selama penjualan token selama enam minggu, WeTrust akan mendistribusikan 80 juta dari totalnya 100 juta Trustcoin ke para peserta. Sisa sebanyak 20% akan disisihkan untuk tim pendiri dan penasihat (10 juta TRST), Finclusion Labs – organisasi yang membangun platform WeTrust (8 juta TRST) dan program bounty atau hadiah (2 juta TRST).
Investor yang berpartisipasi dalam crowdsale dapat membeli Trustcoin dengan Bitcoin atau Ethereum. Para investor awal akan mendapatkan keuntungan melalui bonusnya. WeTrust menawarkan 30% bonus di hari pertamanya, yang berkurang menjadi 25% pada minggu pertamanya. Demikian pula, mereka yang berpartisipasi selama minggu kedua, ketiga, keempat, kelima dan keenam akan menerima bonus sebanyak 20%, 15%, 10%, 5% dan 0%.
Peserta Penjualan token Trustcoin akan menerima Trustcoin mereka setelah selesainya crowdsale tersebut. token ini kemudian dapat digunakan sebagai mata uang untuk jasa yang dilakukan oleh WeTrust serta penyedia layanan lain dalam ekosistem WeTrust.
Para investor atau anggota masyarakat cryptocurrency yang tertarik dengan WeTrust dapat berpartisipasi dalam crowdsale Trustcoin yang sedang berlangsung dengan mengunjungi website WeTrust.
Tentang WeTrust
WeTrust adalah tabungan kolaboratif dan asuransi Ethereum berdasarkan blockchain-platform yang memanfaatkan modal sosial, jaringan kepercayaan dan teknologi blockchain untuk menciptakan ekosistem keuangan yang inklusif.
Pelajari lebih lanjut mengenai WeTrust: https://www.wetrust.io/
Trusted Lending Circle MVP WeTrust: http://ift.tt/2ljWi71
Ikut berpartisipasi di Crowdsale WeTrust: http://ift.tt/2m6yhkv
FAQ Crowdsale WeTrust: http://ift.tt/2mY2UIm
WeTrust di BitcoinTalk: http://ift.tt/2kOgfQf
Kontak Media
Nama: Tzvi Shishler
Email: info@4kingmedia.com
Lokasi: Santa Clara, USA
WeTrust adalah sumber konten ini. Mata uang virtual tidak sah, tidak didukung oleh pemerintah, dan nilai rekening serta saldo tidak dikenakan FDIC dan perlindungan konsumen lainnya. Siaran pers ini adalah untuk tujuan informasi saja.
Ikuti Twitter Bitcoinnewsindo untuk update berita bitcoin, blockchains dan cryptocurency lainnya.
WeTrust Luncurkan Platform Trusted Lending Circles (Rosca)
The post WeTrust Luncurkan Platform Trusted Lending Circles (Rosca) appeared first on Indo Bitcoin News.
Invest in Ethereum on eToro the World’s #1 Social Trading Network...
BalasHapusJoin millions who have already discovered smarter methods for investing in Ethereum.
Learn from profitable eToro traders or copy their positions automatically!